Rabu, 19 Agustus 2009

KABUPATEN SIDOARJO


I. POTENSI UNGGULAN

A. PERTANIAN
1. Produksi tanaman pangan yang menonjol adalah sebagai berikut:
• Padi, dengan luas lahan 28.243 ha, produksi per tahun sebesar 161.275,5 ton
2. Produksi holtikultura yang menonjol antara lain:
> Sayur—sayuran:
• Kangkung, dengan luas lahan 627 ha, produksi pertahun sebesar 4.302,8 ton
• Sawi, dengan luas lahan 331 ha, produksi pertahun sebesar 2.370,9 ton
• Bayam, dengan luas lahan 504 ha, produksi pertahun sebesar 2.796,7 ton

B. PERIKANAN
Produksi perikanan yang menonjol, antara lain:
a. Penangkapan:
• Laut, produksi per tahun sebesar 1.163 ton
• Perairan Umum, produksi pertahun sebesar 66,7ton
b. Budidaya:
• Tambak, produksi pertahun sebesar 2.788,2 ton.
• Kolam, produksi per tahun sebesar 23,7ton

C. PETERNAKAN
Produksi peternakan yang menonjol, antara lain:
• Sapi Perah, populasinya sebesar 2.096 ekor, produksi susu pertahun sebesar2.760.304 Ltr
• Sapi Potong, populasinya sebesar 8.351 ekor, produksi daging pertahun sebesar 8.466,3 ton

D. PERKEBUNAN
Produksi perkebunan yang menonjol, antara lain:
• Tebu, dengan Iuas lahan 4.836 ha, produksi per tahun sebesar 479.731,9 ton

E. PERTAMBANGAN
• Gas Bumi
• MinyakBumi
• Yodium

F. INDUSTRI MANUFAKTUR
Industri manufaktur yang terdapat di Kabupaten Sidoarjo sebanyak 15.061 unit terdiri usahabesar, menengah dan kecil, meliputi:
• Industri makanan dan minu man
• Industri aneka
• Industri logam, mesin dan kimia

G. PARIWISATA
Potensi obyek wisata yang menarik meliputi:
a. Wisata Alam:
• Pantai Ketingan, terletakdi Kecamatan Buduran
• Pantai Gesikan Cemandi, terletak di Kecamatan Sedati
• Pantai Pucukan, terletak di Kecamatan Sidoarjo

b. WisataBudaya
• Candi Pan di Desa Candi Pan Kecamatan Porong
• Candi Dermo di Desa Candi Negoro Kecamatan Wonoayu
• Candi Pamotan di Desa Pamotan Kecamatan Porong
• Candi Sumurdi Desa Candi Pan Kecamatan Porong
• Candi Medalem dan Sumur Kuno di Desa Medalem Tu langan
• Candi TawangAlun di Desa Buncitan Kecamatan Sedati
• Candi Klagen di Desa Tropodo Kecamatan Krian
• Situs Mendowo di Desa Tropodo Kecamatan Krian
• Gedung Juang 45, JI. A. Yani Sidoarjo

c. Wisata Religius:
• Makam Putni Ayu Dewi Sekar Dadu Kepetingan Kecamatan Bud uran
• Makam Mbah UT Pagerwojo Kecamatan Buduran

d. Obyek Minat Khusus:
• Gedung OIah Raga (GOR) Sidoarjo
• Industri Tas dan Koper(lNTAf Kedensari Tanggulangin
• Industni sepatu dan sandal Wedoro Waru

II. PELUANG INVESTASI
1. Sektor Primer
a. Pertanian tanaman pangan dan holtikultura
Peluang: Padi
Lokasi : Se Kabupaten Sidoarjo
Peluang: Kangkung
Lokasi : Kecamatan Wonoayu, Tulangan, Sidoarjo, Porong
Peluang: Bayem
Lokasi : Kecamatan Wonoayu, Tulangan, Sidoarjo, Porong
Peluang: Sawi
Lokasi : Kecamatan Wonoayu, Tulangan, Sidoarjo, Porong
b. Peternakan
Peluang: Sapi Perah
Lokasi : Kecamatan Taman, Porong, Balong Berido
Peluang: Sapi Potong
Lokasi : Se Kabupaten Sidoarjo

c. Perikanan
Peluang: Budidaya Udang dan Bandeng
Lokasi : Kecamatan Waru, Buduran, Sedati, Sidoarjo, Candi, Porong, Jabon, Tanggulangin
Peluang: Budidaya Lele, Nila, Gurami, Tawes, dan Mujaer
Lokasi :Se Kabupaten Sidoarjo
Peluang: Penangkapan di laut (Ten, Udang, Rebon, Manyung, Cucut, Pan, Belanak)
Lokasi :Kecamatan Waru, Buduran, Sedati, Sidoarjo, Candi, Porong, Jabon, Tanggulangin.

d. Pertambangan
Peluang: Gas Bumi
Lokasi : Kecamatan Krembung, Porong, Tanggulangin
Peluang: Minyak Bumi
Lokasi : Kecamatan Tanggu!angin
Peluang: Yodium
Lokasi : Kecamatan Wonoayu

2. Sektor Sekunder
• Industri makanan dan minuman
• Industri Pengolahan dan pengawetan ikan, pengalengan ikan, kerupuk, konsentrat makanan ternak, unggas dan hewan Iainnya

3. Sektor Tersier 
Pariwisata terdiri dari:
• Pengembangan Kolam Renang ‘Sedang Tirta’ lokasi GOR Sidoarjo
• Pengembangan Kolam Renang ‘Antares’ lokasi Krian
• Pengembangan Kolam Renang ‘Tirta Krida’ lokasi Juanda Sedati

3 komentar:

  1. IYA NIH IKAM NTAR AKAN POSKAN...OKAY

    BalasHapus
  2. BANJAR BARU NIH ULUN, TEPATNYA LOK TABAT..., ULUN DULU PERNAH KERJA DI ADHI KARYA BANJARMASIN WAKTU PROYEK RESERVOAR AIR PDAM BANJARMASIN...., ULUN ADA FB KAH!

    BalasHapus